Monday, February 11, 2013

TUTORIAL HTML BAGI PEMULA

By : mfikri.arifin

Hypertext Markup Language yang biasa disebut merupakan bahasa pemrograman web yang digunakan
untuk membuat halaman situs / halaman web.

Dalam Pemrograman menggunakan html didahului dengan tag <html> dan diakhiri </html> Tambahan tanda / (garis miring) di belakang script tag berfungsi untuk menutup tag tersebut


Berikut beberapa perintah HTML dan fungsinya:

  • <head></head> Tag ini adalah tag untuk bagian header dan tag untuk area memanggil fungsi dari php, javascript, xml, jquery, dll.
  • <title></title> Tag ini adalah tag judul pada browser title / judul pada tab menunya.
  • <body></body> Tag ini untuk bagian isi atau content yang ingin anda tampilkan jika anda ingin membuat artikel dengan html anda bisa memasukkannya diantara tag ini.
    • Attribut Body text="..." Member Warna Pada Teks
    • Attribut link ="..." Warna Link
    • Attribut vlink="..." Warna Link Yang Telah Dikunjungi
    • Attribut alink="..." Warna Link Aktif
    • Attribut Background="..." Gambar BackGround di halaman
  • <a></a> Tag attribut digunakan dengan tambahan href, hover dan sejenisnya
    • Attribut href="..." Link websit e
  • <img> Tag Gambar berguna memasukkan gambar dari dokumen ataupun website
  • <font> Tag untuk memanagenment tampilan teks
    • Attribut size="..." ukuran teks
    • Attribut color="..." warna teks
    • Attrib face="..." bentuk teks
  • <Big></Big><Small></Small> Teks Ukuran Besar / Kecil
  • <b></b> Teks Bold / Tebal
  • <i></i> Teks Italic / Miring
  • <strike></strike> Teks Tercoret
  • <u></u> Teks Underline
  • <h1></h1> Teks Heading pertama anda juga bisa merubah angka setelah h mulai 1-6
  • <hr> Garis Bawah Site
  • <p></p> Teks Format Paragraph
    • align="..." Letak Teks
  • <br> Tag Ganti Baris
  • <sup></sup> Teks Super Script
  • <sub></sub> Teks Sebscript
  • <Marque><.marque> Tag Teks Animasi Berjalan 
    • Direction Teks Berjalan
    • Behaviour Berkedip


..::THANK'S FOR VISIT::..

No comments:

Post a Comment